Sabtu, 23 Juni 2012

BERSAHABAT ATAU BERTEMAN..???



Pertemanan,adalah suatu hal yang paling indah.mungkin kita lebih baik berteman dari pada bersahabat.ya karena mencari satu orang sahabat itu”sangat”lah susah dibandingkan mencari satu orang teman.kalau menurut ku kita lebih mending berteman saja dibanding kan bersahabat. Ada 4 kasus persahabatan menurut penglihatan ku sendiri :

·       Yang pertama : kita anggap dia lah sahabat kita ,sedangkan dia anggap kita hanya teman dekat saja,atau sebalik nya.
·       Yang kedua : kalian sama-sama mengaangap hanya teman dekat saja,tapi orang bilang kalau kalian menjalin sebuah persahabatan.
·       Yang ketiga : kita anggap dia sahabat dan dia juga anggap dia sahabat kita.
·       Yang keempat : kita anggap dia sahabat kita,dan kita bertanya pada dia,apakah kau sahabat ku.?dan dia menjawab iya,kau sahabat ku, BUT itu Cuma di mulut saja atau bisa dibilang hanya untuk keren-keren aja,atau salah satu diantara kalian kasian melihat dia,karena dia udah meminta kamu jadi sahabat nya.
         
Kalau menurut ku sih,persahabatan yang BENAR ITU  ya yang ketiga.! Dia anggap kita sahabat dia,dan kita juga anggap dia,yang lain nya itu hanya sahabat-sahabatan ecek-ecek aja,atau bohong-bohongan.aku belum pernah menjumpai persahabatan yang seperti itu.malah aku sering menjumpai persahabatan menurut nomor yang pertama,kedua,dan keempat. Dan AKU sendiri yang mengalami persahabatan yang seperti itu.! Yaa,kasus persahabatan ku masuk kedalam yang KEEMPAT.ya aku sangat menganggap dia sahabat ku,tapi aku rasa dia anggap aku,tapi karena terpaksa karena melihat aku yang selalu kasian,aku tau semua itu,sakit memang tapi yang membuat ku bahagia bersama dia,dia selalu membuat ku tersenyum dan selalu hadir disaat aku butuh curhat,dan mengajarkan apa arti hidup yang sebenarnya.!tetapi banyak juga yang membuat ku sedih dan kesal.BUT now..!!! aku gak punya sahabat.! Kami berantem hanya karena hal sepele.kami gak cakapan dan bisa dibilang musuhan.
       Kita bersahabat tapi ujung-ujung nya jadi musuh.?? Hello…!! Itu bukan yang namanya sahabat,sahabat itu tidak ada batas nya,sahabat itu tidak mengenal yang namanya perselisihan.gak ada tuh yang namanya MANTAN SAHABAT.!!!!
       Sejauh ini aku belum ada menemukan yang benar-benar “SAHABAT” aku hanya melihat “TEMAN DEKAT”. SAHABAT dengan TEMAN DEKAT tentulah beda,kalau SAHABAT itu tidak mengenal yang namanya kekurangan atau pun kelebihan,saling pengertian,tidak ada perselisihan dan tidak ada ke-egoisan.sedangkan TEMAN DEKAT adalah dia adalah teman kita yang paling dekat dengan kita,kita selalu berbagi dengan dia tetapi didalam kasus ini masih banyak ditemukan tingkat ke-egoisan yang sangat tinggi .nah perbedaan nya adalah kalau SAHABAT ujung nya akun tetap jadi SAHABAT,tapi kalau TEMAN DEKAT ujung nya bisa aja jadi musuh ataupun teman dekat lagi.
       So….. kalau menurut ku sih , kita lebih baik berteman aja kalau kita mengalami kasus persahabat PADA NOMOR YANG PERTAMA,KEDUA,DAN KEEMPAT Karena itu sama aja dengan Teman.dan itu lebih nyaman bagi kita,dan lebih mengurangi rasa sakit hati. lebih baik banyak teman dari pada musuh. TETAPI………. Kalau kalian mengalami kasus NOMOR YANG KETIGA ya itu LEBIH BAIK LAGI BERSAHABAT , bersahabat itu indah,jarang sekali dijumpai persahabatan seperti itu.jadi buat kamu-kamu yang mempunyai PERSAHABATAN seperti kasus YANG KETIGA aku ucap kan selamat,dan aku bisa pastikan kamulah orang yang paling bahagia didunia itu karena mencari seorang sahabat itu SANGAT LAH SUSAH,bagaikan menemukan jarum ditumpukan jerami.

kata-kata mutiara tentang sahabat. :  
·    Kita bisa saja memiliki berjuta-juta teman tapi untuk memiliki SATU orang sahabat itu sangat lah SULIT.
·    Jika seseorang meminta kamu mejadi sahabat nya pikirkan dahulu,apakah kamu benar-benar mau apa engga dan jangan asal mengatakan YA.
·    Jangan menyianyiakan orang yang udah menganggap kamu sahabat nya


Tidak ada komentar:

Posting Komentar